Inovasi Kadin Perkuat Ekonomi Nasional - Market Review
Pemerintah mengungkapkan bahwa pandemi Covid-19 merupakan tantangan yang besar bagi seluruh negara termasuk Indonesia.
Inovasi Kadin Perkuat Ekonomi Nasional - Market Review
IDX Channel - Pemerintah mengungkapkan bahwa pandemi Covid-19 merupakan tantangan yang besar bagi seluruh negara termasuk Indonesia, pandemi menimbulkan krisis kesehatan dan telah memberikan dampak yang sangat mendalam pada kehidupan sosial dan aktifitas Ekonomi Global.
Untuk membahas mengenai tema "Inovasi KADIN Perkuat Ekonomi Nasional” dalam program Market Review telah terhubung via Zoom dengan Arsjad Rasjid Ketua Umum Kadin Indonesia, untuk membahasnya secara mendalam.
Video Populer
link copied to clipboard