BANKING

Intip Syarat dan Cara Buka Rekening BNI Taplus Muda yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Mohammad Yan Yusuf 16/08/2022 10:41 WIB

Beberapa syarat dan cara buka rekening BNI Taplus muda ini akan mencerahkan hari Anda. 

Intip Syarat dan Cara Buka Rekening BNI Taplus Muda yang Jarang Diketahui Banyak Orang. (FOTO : MNC Media)

IDXChannel - Beberapa syarat dan cara buka rekening BNI Taplus muda ini akan mencerahkan hari Anda. 

Tentunya untuk melakukan itu ada beberapa persyaratan yang perlu diperhatikan untuk melakukan itu. Salah satunya data diri hingga beberapa persyaratan lainnya. 

Lalu bagaimana penjelasan syarat dan cara buka rekening BNI Taplus muda? Simak penjelasan yang dihimpun kami dari berbagai sumber tepercaya. 

Penjelasan BNI Taplus Muda 

Melansir laman resmi BNI, tabungan BNI Taplus Muda merupakan produk tabungan yang diperuntukkan bagi anak muda Indonesia mulai dari usia 17 tahun sampai dengan 35 tahun. 

Tentunya tabungan ini memiliki beberapa fasilitas BNI Taplus Muda adalah sebagai berikut: 

Cara dan Syarat Buka Rekening BNI Taplus Muda 

Adapun syarat pembukaan rekening BNI Taplus Muda yang harus dipenuhi adalah sebagai berikut: 

Lebih lanjut, kini pembukaan Tabungan BNI Taplus, BNI Taplus Muda, dan BNI Taplus Bisnis dapat dilakukan secara digital melalui BNI Mobile Banking tanpa perlu datang ke cabang. 

Cara buka rekening BNI Taplus Muda online adalah sebagai berikut: 

Selanjutnya untuk buka rekening BNI Taplus Muda online, terdapat hal-hal yang perlu diperhatikan yaitu sebagai berikut: 

Proses pembukaan rekening disarankan menggunakan browser Google Chrome untuk smartphone Android atau Safari untuk smartphone Apple. 

Intip Syarat dan Cara Buka Rekening BNI Taplus Muda yang Jarang Diketahui Banyak Orang. (FOTO : MNC Media)

Setoran Awal dan Potongan BNI Taplus Muda 

Biaya buka rekening BNI Taplus Muda yang ditetapkan BNI adalah sebagai berikut: 

Bisa ditarik kesimpulan, berdasarkan ulasan tersebut, setoran awal BNI Taplus Muda adalah Rp100.000, sedangkan potongan BNI Taplus Muda perbulan adalah Rp5.000 yang merupakan biaya administrasi rekening. 

Untuk pembebanan biaya administrasi rekening dan kartu per bulan, apabila saldo tabungan tidak mencukupi pada saat pembebanan biaya, maka biaya tersebut akan terhutang dan akan dibebankan pada bulan berikutnya. 

Itulah penjelasan syarat dan cara buka rekening BNI Taplus muda. Semoga informasi ini berguna bagi Anda dan menambah wawasan Anda. 

SHARE