BANKING

Kode SIXR Pada Pendaftaran BRImo, Ini Artinya

Ratih Ika Wijayanti 05/01/2024 13:33 WIB

Kode SIXR pada pendaftaran BRImo adalah singkatan dari “Six Digit Code” atau enam (6) digit kode atau angka yang didapatkan pengguna ketika registrasi. 

Kode SIXR Pada Pendaftaran BRImo, Ini Artinya. (Foto: MNC Media)

IDXChannel Kode SIXR pada pendaftaran BRImo adalah singkatan dari “Six Digit Code” atau enam (6) digit kode atau angka yang didapatkan pengguna ketika registrasi. 

Seperti diketahui, ketika melakukan pendaftaran aplikasi BRImo, pengguna seringkali mendapatkan kode-kode yang memiliki arti tertentu. Bagi masyarakat yang belum mengetahuinya, munculnya kode ini kerap dianggap sebagai kode gagal saat melakukan pendaftaran. 

Lantas, apa sebenarnya maksud dari kode SIXR pada pendaftaran BRImo? Agar tidak bingung, IDXChannel mengulas informasinya sebagai berikut.

Arti Kode SIXR Pada Pendaftaran BRImo

Pada saat melakukan pendaftaran di aplikasi BRImo, salah satu kode yang didapatkan pengguna adalah kode SIXR. Sama seperti halnya kode lain, kode SIXR pun memiliki arti dan tujuan tertentu. 

Kode SIXR atau Six Digit Code ini adalah enam digit angka yang didapatkan oleh pengguna BRImo lewat SMS ketika melakukan registrasi atau pendaftaran. Kode ini memiliki beberapa arti antara lain sebagai berikut. 

Selain kode SIXR, ada juga kode lainnya yang kerap didapatkan pengguna pada saat mengakses aplikasi BRImo. Kode-kode ini antara lain sebagai berikut. 

Itulah ulasan mengenai arti kode SIXR pada pendaftaran BRImo dan beberapa kode-kode lainnya yang bisa Anda jadikan referensi. Semoga bermanfaat!

SHARE