FOTO

Giant Tutup Permanen, Karyawan Dapat Pesangon Rp100 Juta

Yulianto 02/08/2021 11:05 WIB

PT Hero Supermarket Tbk (HERO) memutuskan menutup seluruh gerai Giant pada akhir Juli 2021.

IDXChannel - Anak-anak bermain bola di depan gedung gerai Giant yang resmi tutup, di kawasan, Tangerang, Banten, Senin (2/8/2021).

PT Hero Supermarket Tbk (HERO) memutuskan menutup seluruh gerai Giant pada akhir Juli 2021. Hari terakhir sebelum tutup permanen seluruh cabang, Beruntungnya, sudah ada karyawan Giant yang mengaku mendapat pesangon Rp100 juta dengan uang BPJS yang belum dicairkan.

SHARE