FOTO

Jelang Lebaran, Pertamina Regional Sulawesi Pastikan Stok BBM Aman

Maman Sukirman 07/05/2021 12:52 WIB

Pertamina telah membentuk satgas dalam memantau seluruh pergerakan distribusi dan ketersediaan stok bagi masyarakat di area Sulawesi.

IDXChannel - Executive GM Regional Sulawesi PT Pertamina (Persero) Rama Suhut meninjau stok Bahan Bakar Minyak (BBM), elpji dan avtur jelang lebaran Idul Fitri di Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Pertamina Region VII Sulawesi, Makassar, Jumat (7/05/2021).

PT Pertamina Regional Sulawesi memastikan ketersediaan stok Bahan Bakar Minyak (BBM), elpji dan avtur jelang lebaran Idul Fitri di Regional Sulawesi aman. Dan pihak Pertamina telah membentuk satgas  dalam memantau seluruh pergerakan distribusi dan ketersediaan stok bagi masyarakat di area Sulawesi. 

SHARE