VIDEO

Asumsi Makro dan Postur APBN 2026: Target Pertumbuhan Ekonomi 5,4%

Madi Supanji 20/08/2025 08:00 WIB

Asumsi Makro dan Postur APBN 2026: Target Pertumbuhan Ekonomi 5,4%

IDXChannel - Presiden Prabowo menetapkan RAPBN 2026 dengan target pendapatan negara Rp3.147,7 triliun atau tumbuh 9,8% yoy, serta defisit lebih kecil dari proyeksi 2025 sebesar 2,78%. Pemerintah juga menargetkan pertumbuhan ekonomi 5,4% dengan kebutuhan investasi Rp7.450 triliun, termasuk Rp720 triliun dari BPI Danantara

SHARE