VIDEO
BEST Fokus Penjualan Lahan untuk Industri Data Center
BEST Fokus Penjualan Lahan untuk Industri Data Center
IDXCHannel - PT Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk (BEST) atau BeFa menargetkan penjualan lahan seluas 20 hektare di 2025. Penjualan lahan merupakan salah satu segmen yang berkontribusi besar terhadap pendapatan Bekasi Fajar.