VIDEO

BPS: Inflasi Januari Mencapai 0,34 Persen MTM

M.Ilham Chatamy 01/02/2023 19:48 WIB

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat laju inflasi Januari 2023 mencapai 0,34 persen secara (Month to Month/MTM).

IDX CHANNEL - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat laju inflasi Januari 2023 mencapai 0,34 persen secara (Month to Month/MTM). Inflasi pada Januari dipicu oleh kelompok makanan, minuman dan tembakau sebesar 1,16 persen dengan andil inflasi 0,3 persen.

SHARE