VIDEO

Optimalisasi Lapangan Kerja Lewat Jobfair dan Pemberdayaan Generasi Muda

Madi Supanji 20/08/2025 22:59 WIB

Optimalisasi Lapangan Kerja Lewat Jobfair dan Pemberdayaan Generasi Muda

IDXChannel - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung kembali membuka jobfair gelombang ketiga di Jakarta Timur sebagai upaya menekan angka pengangguran. Sementara itu, mantan Wakil Gubernur DKI sekaligus Menparekraf 2019-2024, Sandiaga Uno, mendorong generasi muda untuk mengoptimalkan potensi diri dalam menciptakan lapangan kerja baru.

SHARE