VIDEO

Pengembangan Kawasan Industri Hijau

M.Ilham Chatamy 01/03/2023 12:00 WIB

Kawasan Industrial Park Indonesia (KIPI) di Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara diyakini akan menjadi masa depan industri hijau di Indonesia.

IDXChannel- Kawasan Industrial Park Indonesia (KIPI) di Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara diyakini akan menjadi masa depan industri hijau di Indonesia. Nantinya, Kawasan Industrial Park Indonesia di Bulungan akan disokong energi terbarukan berupa hidropower dari sungai Mentarang, dan sungai Kayan yang mengalir di Kalimantan Utara.

SHARE