VIDEO
Sesuai Proyeksi, The Fed Menaikan Suku Bunga 75 BPS
Keputusan mengenai suku bunga Bank Sentral AS (FOMC Meeting) akan diketahui malam ini. IHSG masih menguat selama 2 hari terakhir.
IDX CHANNEL - Keputusan mengenai suku bunga Bank Sentral AS (FOMC Meeting) akan diketahui malam ini. IHSG masih menguat selama 2 hari terakhir.
Namun investor asing tampak telah pasang kuda - kuda, terlihat dari catatan Net Sell Asing yang capai Rp 5.6 triliun sebulan terakhir