INFOGRAFIS

Daftar Mobil Terbaik di IIMS 2025

M Fadli Ramadan 24/02/2025 11:00 WIB

Sebanyak 56 brand otomotif meramaikan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, pada 13-23 Februari lalu.

IDXChannel – Sebanyak 56 brand otomotif meramaikan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, pada 13-23 Februari lalu. Ada lebih dari 10 model yang meluncur di ajang pameran itu.

Penyelenggara pun memberikan penghargaan bagi merek kendaraan roda empat yang tampil unggul di berbagai kategori. 

SHARE