IDX CHANNEL - Badan Pangan Nasional (Bapanas) menugaskan Perum Bulog untuk mendistribusikan beras sebanyak 35.000 ton ke wilayah Jabodetabek. Hal ini dilakukan untuk menyalurkan cadangan beras pemerintah, agar kenaikan harga di pasaran dapat diredam.
Advertisement
Bapanas: 35.000 Ton Beras Impor Disebar di Jabodetabek
Badan Pangan Nasional (Bapanas) menugaskan Perum Bulog untuk mendistribusikan beras sebanyak 35.000 ton ke wilayah Jabodetabek.
Bapanas: 35.000 Ton Beras Impor Disebar di Jabodetabek,(Sumber: IDX CHANNEL)
Tim Editor
Advertisement
Advertisement
Video Populer