INFLASI TEMBUS REKOR TERTINGGI, PELUANG THE FED NAIKAN SUKU BUNGA 75BPS
Rilis inflasi tersebut membuat bank sentral AS (The Fed) akan tetap menaikkan suku bunga dengan agresif di tahun ini.
INFLASI TEMBUS REKOR TERTINGGI, PELUANG THE FED NAIKAN SUKU BUNGA 75BPS.(SUMBER : IDX CHANNEL)
IDX CHANNEL- Rupiah sepanjang pekan lalu melemah 0,8% melawan dolar Amerika Serikat (AS) ke Rp 14.550/US$. Dalam 5 hari perdagangan rupiah hanya menguat sekali, dan berisiko melemah pada perdagangan pekan ini.
Rilis inflasi tersebut membuat bank sentral AS (The Fed) akan tetap menaikkan suku bunga dengan agresif di tahun ini. Bahkan pasar melihat ada peluang The Fed menaikkan suku bunga hingga 75 basis poin saat pengumuman kebijakan moneter Kamis (16/6/2022).
Video Populer
link copied to clipboard