IDXChannel- Wakil presiden Ma'ruf Amin menilai, bahwa Indonesia dan China memiliki kesamaan visi, yakni terkait kemajuan pembangunan. Oleh karena itu, dirinya mengapresiasi hubungan positif yang terjalin antar kedua negara dalam beberapa tahun terakhir.
Advertisement
Intip! Hubungan Kerja Sama RI-China
Wakil presiden Ma'ruf Amin menilai, bahwa Indonesia dan China memiliki kesamaan visi, yakni terkait kemajuan pembangunan.
Intip! Hubungan Kerja Sama RI-China. (Sumber : IDXChannel)
Advertisement
Advertisement
Video Populer