sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Pengertian dan Harga Lisensi Kepelatihan Sepak Bola

Milenomic editor Rizki Setyo Nugroho
30/09/2023 12:45 WIB
Banyak orang yang mungkin belum mengetahui pengertian dan harga lisensi kepelatihan dalam dunia sepak bola. 
Pengertian dan Harga Lisensi Kepelatihan Sepak Bola (Foto: PSSI)
Pengertian dan Harga Lisensi Kepelatihan Sepak Bola (Foto: PSSI)
  1. Lisensi D Nasional: Rp3 juta hingga Rp4,5 juta. 
  2. Lisensi C AFC: Rp8 juta hingga Rp15 juta. 
  3. Lisensi B AFC: Rp15 juta hingga Rp25 juta. 
  4. Lisensi A AFC: Rp25 juta hingga Rp35 juta.
  5. Lisensi A PRO: bisa mencapai Rp300 juta.

Lisensi Kepelatihan Indra Sjafri

Indra Sjafri dikenal sebagai sosok pelatih Tim Nasional Indonesia yang berhasil membawa pulang kemenangan pada ajang SEA Games 2023. Walaupun kariernya tidak terlalu mencolok ketika menjadi pemain, namun Indra Sjafri cukup mentereng sebagai seorang pelatih. 

Indra memulai karirnya sebagai pelatih pada tahun 1995 dengan Lisensi D. Dalam waktu dua tahun, pada tahun 1997, Indra berhasil meraih Lisensi C. Kemudian, hanya dalam setahun, pada tahun 1998, dia memperoleh Lisensi B. Pada tahun 1999, dia berhasil meraih sertifikat Lisensi A.

Pada tahun 2007, Indra yang berasal dari Painan, Sumatera Barat, dan lahir pada tanggal 2 Februari 1963, diangkat oleh PSSI sebagai instruktur dan pemandu bakat. Selanjutnya, pada tahun 2010, Indra berhasil meraih Lisensi A AFC Instruktur Akar Rumput FIFA.

Itulah beberapa informasi mengenai pengertian dan harga lisensi kepelatihan sepak bola serta karier Indra Sjafri sebagai pelatih Timnas Indonesia. 

Halaman : 1 2 3 4 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement