6. Bau-Bau
Terletak di Sulawesi Utara, kota ini baru mendapat status kota pada 2001. Namun, kota ini didirikan pada 17 Oktober 1541.
Salah satu peninggalan yang dapat ditemukan di kota ini, objek wisata kompleks Keraton Buton yang konon menjadi bukti kejayaan peninggalan Kesultanan Buton yang sudah ada ratusan tahun silam.
7. Surabaya
Sebagai ibu kota Provinsi Jawa Timur, kota ini merupakan salah satu kota tertua di Indonesia. Fakta bahwa kota itu didirikan pada 31 Mei 1293, berarti sudah 728 tahun.
Hari jadi kota tersebut bertepatan dengan kemenangan tentara Majapahit di bawah pimpinan Raden Vijay melawan tentara kerajaan Mongol yang dikirim oleh Kubilai Khan.
(Penulis: Ibadikal Mukhlisina/Magang)
(FAY)