Hal ini, menurut Benny, menunjukkan komitmen seluruh jajaran perusahaan untuk terus beradaptasi sesuai dengan perubahan dan menerapkan praktik berkelanjutan.
"Keterlibatan BUMN Muda Perkebunan dalam proses transformasi ini menunjukkan dedikasi para Planters Muda PTPN Group dalam mendorong inovasi dan berkontribusi pada kemajuan Perusahaan dalam mewujudkan cita-cita yang bermanfaat lingkup nasional," tegas Benny. (TSA)