Dengan kondisi pandemi yang masih belum menunjukkan tanda-tanda melambat, pemerintah di seluruh dunia menaruh harapan mereka pada vaksin. Di seluruh dunia, jumlah dosis vaksin yang diberikan meningkat 2 kali lipat dalam waktu kurang dari sebulan. (TYO)
(Ditulis oleh: Annisa Winona)