Pihaknya juga bakal menambah layanan tangki mobile yang dirancang untuk masyarakat yang kehabisan bahan bakar saat terjadi kepadatan lalu lintas. Nantinya layanan ini bisa diakses di Malang raya, salah satunya di tempatkan di Kota Batu, yang menjadi tujuan wisata.
"Istilahnya ini SPBU kantong, mobil kantong tangki yang kita stand by-kan, ini bisa langsung mengisi. Kami tempatkan di wilayah Kota Batu," pungkasnya.
(IND)