Upah Harian Buruh Tani Nasional Naik 0,17 Persen di Desember 2021
Upah nominal harian buruh tani nasional pada Desember 2021 naik sebesar 0,17% dibanding upah nominal buruh tani November 2021.

Upah nominal harian buruh tani nasional pada Desember 2021 naik sebesar 0,17% dibanding upah nominal buruh tani November 2021. (Foto: MNC Media)
IDXChannel - Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Margo Yuwono menyampaikan bahwa upah nominal harian buruh tani nasional pada Desember 2021 naik sebesar 0,17% dibanding upah nominal buruh tani November 2021.
"Yaitu dari Rp57.081 menjadi Rp57.180 per hari," ungkap Margo dalam rilis BPS di Jakarta, Senin(17/1/2022).
BACA JUGA:
Menaker Ajak Generasi Muda Jadi Petani Jamur
Menaker Ajak Generasi Muda Jadi Petani Jamur
Sementara itu, upah riil buruh tani mengalami penurunan sebesar 0,65%.
Upah nominal harian buruh bangunan (tukang bukan mandor) pada Desember 2021 naik 0,01% dibanding November 2021, yaitu dari Rp91.326 menjadi Rp91.335 per hari.
"Sementara upah riil mengalami penurunan sebesar 0,56%," pungkasnya. (TIA)
link copied to clipboard
COPY TO CLIPBOARD