IDX Channel - PT Timah Tbk (TINS) menyuntikkan dana sebesar Rp10 miliar ke anak usahanya pada 23 Juli 2025. Langkah ini menjadi bagian dari strategi penguatan struktur permodalan anak perusahaan dalam menghadapi dinamika pasar timah global.
Advertisement
TINS Suntik Modal Anak Usaha Rp10 Miliar
PT Timah Tbk (TINS) menyuntikkan dana sebesar Rp10 miliar ke anak usahanya pada 23 Juli 2025.
TINS Suntik Modal Anak Usaha Rp10 Miliar. (Sumber: IDX Channel)
Tim Editor
Advertisement
Advertisement
Video Populer