Beberapa hari kemudian, Tesla mengatakan kepada Disney bahwa pihaknya hanya akan menghapus aplikasi Disney+ untuk pemilik mobil yang tidak pernah menggunakan aplikasi tersebut sebelumnya.
Produsen mobil ini sekarang tampaknya telah menindaklanjuti ancaman tersebut, karena banyak pemilik Tesla yang melaporkan bahwa mereka tidak lagi melihat aplikasi Disney+ di Tesla Theatre. Sebagian lainnya, mungkin mereka yang pernah menggunakan aplikasi ini sebelumnya, masih melihat aplikasi ini tersedia di mobil mereka.
Tesla menambahkan aplikasi Disney+ di Tesla Threatre pada 2021. (WHY)