Kini, perusahaan berupaya untuk meningkatkan pengiriman dan memangkas waktu tunggu. Namun, beberapa investor mempertanyakan prospek jangka panjang mobil listrik Xiaomi, dengan mengutip persaingan yang ketat, masalah keamanan, dan penundaan produksi yang terus-menerus.
Melonjaknya permintaan dan krisis produksi membuat pembeli masih harus menunggu hingga sembilan bulan untuk beberapa model setelah melakukan pemesanan. Pada Oktober, Xiaomi mengirimkan 40.000 unit EV, angka yang sama dengan bulan sebelumnya. (Wahyu Dwi Anggoro)