sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Banyak Peluang Usaha dari Kartu Pra Kerja, Jokowi: Ekonomi Akan Lebih Baik

Economics editor Binti Mufarida
17/03/2021 17:54 WIB
Jokowi menegaskan bahwa program kartu pra kerja adalah sebagai upaya untuk meningkatkan skill, meningkatkan keterampilan masyarakat.
Banyak Peluang Usaha dari Kartu Pra Kerja, Jokowi: Ekonomi Akan Lebih Baik (FOTO:MNC Media)
Banyak Peluang Usaha dari Kartu Pra Kerja, Jokowi: Ekonomi Akan Lebih Baik (FOTO:MNC Media)

Ketika kegiatan ekonomi sudah normal karena berakhirnya pandemi, maka menjadi peluang untuk para penerima kartu pra kerja. “Dan pada saat ekonomi sudah normal atau lebih baik lagi ya itulah kesempatan bagi bapak ibu semuanya untuk masuk. Karena sudah mengupgrade skillnya, memperbaiki keterampilan,” ucap Jokowi. 

Bahkan, dengan kartu pra kerja ini kedepan akan memperbaiki ekonomi Indonesia. “Saya kira ini sebuah kesempatan besar yang kita harapkan betul-betul membuka peluang kerja yang sebanyak-banyaknya dan kalau nantinya banyak yang masuk ke dunia usaha, banyak yang masuk ke dunia kerja, saya kira ekonomi kita akan lebih baik lagi," sebut dia.

(Sandy)

Halaman : 1 2 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement