sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Berantas Pinjol Ilegal, Banggar DPR Dukung OJK Tingkatkan Literasi Keuangan

Economics editor Atikah Umiyani/MPI
27/12/2022 10:11 WIB
Wakil Banggar DPR dukung upaya OJK melakukan sosialisasi langsung ke masyarakat dalam upaya meningkatkan literasi keuangan, terutama terkait pinjol ilegal.
Berantas Pinjol Ilegal, Banggar DPR Dukung OJK Tingkatkan Literasi Keuangan (Dok.MNC)
Berantas Pinjol Ilegal, Banggar DPR Dukung OJK Tingkatkan Literasi Keuangan (Dok.MNC)

Hadir pada kegiatan ini Kepala OJK Regional Jawa Barat, Indarto Budiwitono sebagai narasumber. Dalam penyampaiannya, Indarto menyebutkan bahwa layanan jasa keuangan itu adalah hal yang setiap harinya bersentuhan dengan masyarakat, mulai dari “Bank Emok” yang eksis di masyarakat Kabupaten Bandung sampai pinjaman online, baik yang secara resmi terdaftar di OJK maupun tidak terdaftar. Ia juga menyebutkan bahwa ketidakfahaman masyarakat akan memilih produk jasa layanan keuangan akan menimbulkan pilihan yang salah dan cenderung merugikan konsumen.  

(IND) 

Halaman : 1 2 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement