Dia mengharapkan ketiga layanan baru ini dapat memudahkan para pemain bisnis, terutama dalam pengelolaan logistik.
“Layanan Stend, Super Kargo dan Stori, diharapkan dapat menjadi media yang dapat membantu para pengguna jasa logistik dengan berbagai kebutuhannya," tutur Rulit.
(NDA)