Strategi lainnya, pengembangan migas non konvensional (MNK). Adapun proyek MNK yang sudah berjalan yaitu Blok Rokan dengan dilakukannya pengeboran dua sumur dengan hasil positif.
Strategi terakhir, lanjut Dwi yaitu melelang 60 Wilayah Kerja (WK) dalam waktu dekat. Dia berharap hal ini bisa didukung oleh Kementerian ESDM untuk kemudian dilakukan eksplorasi yang lebih agresif.
(NIA DEVIYANA)