sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Pahami Rumus GNP untuk Mengetahui Kondisi Ekonomi Suatu Negara   

Economics editor Ratih Ika Wijayanti
04/07/2024 11:56 WIB
Rumus GNP atau Gross National Product penting untuk diketahui. Rumus ini diperlukan untuk menghitung Pendapatan Nasional. 
Pahami Rumus GNP untuk Mengetahui Kondisi Ekonomi Suatu Negara. (Foto: MNC Media)   
Pahami Rumus GNP untuk Mengetahui Kondisi Ekonomi Suatu Negara. (Foto: MNC Media)   

Keterangan:

  • GDP= Gross Domestic Product
  • C = Konsumsi pribadi
  • I = Investasi
  • G = Pengeluaran pemerintah
  • X = Ekspor
  • M = Impor

GDP= Rp150.000.000 + Rp125.000.000 + Rp550.000.000 + (Rp75.000.000 - Rp35.000.000)
GDP= Rp865.000.000

Setelah diketahui nilai GDP, maka Anda bisa menghitung nilai GNP dengan rumus sebagai berikut. 

GNP = GDP + (PFLN - PFDN)
GNP = Rp865.000.000 + (Rp40.000.000 – Rp25.000.000)
GNP = Rp850.000.000

Jadi, berdasarkan perhitungan di atas, nilai GNP negara tersebut adalah Rp850.000.000. 

Demikianlah penjelasan mengenai rumus GNP dan perhitungannya yang bisa Anda pelajari agar bisa menghitung pendapatan nasional suatu negara. Semoga bermanfaat!

Halaman : 1 2 3 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement