Meski gaji akan dilunaskan manajemen, namun kebijakan itu justru berdampak pada berkurangnya sumber daya manusia (SDM) Perum Damri. Saat ini, proses perekrutan karyawan baru juga dilakukan perusahaan.
"Kita buka dulu job posting. Apabila dari internal tidak didapatkan baru kita eksternal. Sampai dengan hari ini job opening yang eksternal itu baru empat orang, sisanya diisi oleh internal," kata dia. (TIA)