Untuk diketahui, sebelum memutuskan untuk menunda ekspor vaksinnya sejak April 2021. India diketahui sudah mendonasikan atau menjual lebih dari 66 juta dosis vaksin.
Baca Juga:
Sementara itu, Reuters juga melaporkan dari keterangan pihak produsen vaksin terbesar India, Serum Institute pada 18 Mei kemarin, pihak Institut Serum India (SII) mengatakan mereka akan terus meningkatkan produksi vaksin Covid-19 AstraZeneca dan mulai mengekspor ke negara lain pada akhir tahun 2021.
(IND)