sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Tak Hanya Tanah Abang, Pasar Baru Bandung Juga Penuh Sesak Diserbu Pembeli

Economics editor Arif Budianto/Kontributor
02/05/2021 16:42 WIB
Jika di Jakarta mayoritas warga mendatangi Pasar Tanah Abang, pemandangan serupa juga terjadi di Kota Bandung, Jawa Barat.
Tak Hanya Tanah Abang, Pasar Baru Bandung Juga Penuh Sesak Diserbu Pembeli. (Foto: MNC Media)
Tak Hanya Tanah Abang, Pasar Baru Bandung Juga Penuh Sesak Diserbu Pembeli. (Foto: MNC Media)

"Khawatir juga, tapi bagaimana lagi karena harganya lebih murah dan lengkap," kata pria paruh baya dua anak itu.

Menurut salah seorang juru parkir mengaku, kondisi ramainya Pasar Baru terjadi sejak Sabtu (1/5/2021) kemarin. Sebelumnya pengujung yang parkir di sepanjang jalan sangat sepi.

"Baru kemarin mulai ramai. Alhamdulillah parkiran banyak," imbuh dia. (TYO)

Halaman : 1 2 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement