"Pendidikan itu alat bantu meraih kesuksesan yang gak pasti tapi menurut kita ya cuman ada itu yang paling bisa membantu kita meraih kesuksesan," jelas Melvin dalam YouTube Crazy Rich Surabayans.
"Jadi itukan gabungan dari S1, S2. S1 Ekonomi, S2 Ekonomi sama S2 Hukum. Yang ekonomi itu di Indo, S2 Ekonominya itu di Belgium," jelas Melvin.
"Lalu yang hukum itu di Indo lagi, kalo hukum pasti di Indo karena kan hukumnya beda," terangnya. (TYO)