Sebelum lonjakan harga pada Kamis, saham Puma telah anjlok 62 persen di Frankfurt tahun ini, sehingga nilai pasar perusahaan mencapai 2,5 miliar euro.
Keluarga Pinauld asal Prancis menguasai 29 persen saham Puma. Mereka dikabarkan berharap mendapatkan penawaran dengan nilai tinggi. (Wahyu Dwi Anggoro)