Menaker Apresiasi Semarang Fashion Trend Salurkan Kreativitas Bidang Fesyen
Menaker dalam sambutannya sangat mengapresiasi gelaran Semarang Fashion Trend, sebagai upaya menampung kreativitas masyarakat yang memuncak dalam bidang fesyen.
Semarang Fashion Trend (SFT) Tahun 2022, yang dibuka langsung oleh Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah, Jumat (5/8/2022).
IDXChannel - Kementerian Ketenagakerjaan melalui Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BBPVP) Semarang Jawa Tengah, mengadakan Semarang Fashion Trend (SFT) Tahun 2022, yang dibuka langsung oleh Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah, Jumat (5/8/2022).
Menaker dalam sambutannya sangat mengapresiasi gelaran Semarang Fashion Trend, sebagai upaya menampung kreativitas masyarakat yang memuncak dalam bidang fesyen.
"Dengan adanya Semarang Fashion Trend, semua kreativitas bidang fesyen dapat disalurkan secara positif dan bermanfaat bagi semua pihak," ujar Menaker.
Foto : Kemnaker
link copied to clipboard
COPY TO CLIPBOARD