sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Begini Prediksi Arah IHSG Pekan Depan: Pasar Soroti Hasil RDG BI

Market news editor Dinar Fitra Maghiszha
16/11/2025 09:03 WIB
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan bergerak terbatas pada pekan depan.
Begini Prediksi Arah IHSG Pekan Depan: Pasar Soroti Hasil RDG BI (FOTO:iNews Media Group)
Begini Prediksi Arah IHSG Pekan Depan: Pasar Soroti Hasil RDG BI (FOTO:iNews Media Group)

Analis memproyeksikan indeks dapat menguji kisaran support 8.300–8.325 dalam waktu dekat. Meskipun begitu, tren jangka menengah hingga panjang IHSG masih berada dalam kondisi bullish. Adapun level resistance berada di 8.425, pivot di 8.400, dan support pada kisaran 8.300.

Meskipun begitu, tren jangka menengah hingga panjang IHSG masih berada dalam kondisi bullish. 

“Sehingga diperkirakan dalam jangka pendek, IHSG masih berpotensi melemah menguji level 8.300-8.325,” tuturnya.

Sebelumnya, IHSG berakhir melemah tipis di level 8.370,44 atau turun 0,02 persen pada penutupan perdagangan Jumat (14/11).

IHSG sempat menghabiskan sebagian besar sesi di zona positif, namun tekanan jual pada akhir perdagangan mendorong indeks berbalik melemah. 

Halaman : 1 2 3
Advertisement
Advertisement