sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Gelar Rights Issue, Pan Brothers (PBRX) Bidik Dana Rp750,18 Miliar

Market news editor Cahya Puteri Abdi Rabbi
10/01/2023 09:16 WIB
PT Pan Brothers Tbk (PBRX) akan melaksanakan rights issue sebanyak 15 miliar saham dan membidik dana Rp750,18 miliar.
Gelar Rights Issue, Pan Brothers (PBRX) Bidik Dana Rp750,18 Miliar. (Foto: MNC Media).
Gelar Rights Issue, Pan Brothers (PBRX) Bidik Dana Rp750,18 Miliar. (Foto: MNC Media).

“Pemegang saham yang tidak melaksanakan haknya dalam rights issue ini akan mengalami penurunan persentase kepemilikan saham atau terdilusi sebesar 69,84%,” lanjut prospektus.

Dana hasil rights issue akan digunakan sebagai modal kerja untuk mendukung pengembangan usaha perseroan berupa peningkatan penjualan, antara lain meliputi biaya bahan baku sekitar 80% dari dana yang diperoleh, berupa pembelian kain dengan kualitas tinggi yang memenuhi spesifikasi pembeli.

Kemudian, dana hasil aksi korporasi ini juga akan digunakan untuk biaya produksi dan pemeliharaan sekitar 15% yang meliputi upah tenaga kerja, biaya energi, termasuk pemeliharaan fasilitas produksi, dan lain-lain, serta untuk biaya operasional dan pemasaran sekitar 5%. Dana yang belum digunakan akan ditempatkan pada produk simpanan pada perbankan.

Berikut jadwal Rights Issue PBRX:

Halaman : 1 2 3 4
Advertisement
Advertisement