sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Gelombang Akuisisi Dongkrak Saham ATAP, BOGA, SGRO, hingga STAR

Market news editor TIM RISET IDX CHANNEL
22/11/2025 09:52 WIB
Dalam sepekan terakhir, deretan emiten kompak mencatat lonjakan harga saham, dipicu manuver strategis para pemilik modal yang mengubah peta kendali perusahaan.
Gelombang Akuisisi Dongkrak Saham ATAP, BOGA, SGRO, hingga STAR. (Foto: Freepik)
Gelombang Akuisisi Dongkrak Saham ATAP, BOGA, SGRO, hingga STAR. (Foto: Freepik)

Grup Sampoerna memiliki grup bisnis lain seperti PT Bank Sahabat Sampoerna, Sampoerna Kayoe, PT Sampoerna Land, dan usaha filantropi melalui Putera Sampoerna Foundation (fokus pendidikan).

Dalam transaksi ini, Deutsche Bank bertindak sebagai penasihat keuangan eksklusif untuk Twinwood, didampingi oleh Baker McKenzie (Singapura dan Indonesia) sebagai kuasa hukum.

Dalam pernyataannya, dikutip Dow Jones Newswires, Baker McKenzie menyebut divestasi ini menjadi langkah penting dalam transformasi bisnis Grup Sampoerna. Aksi tersebut dinilai membuka ruang bagi konglomerasi Indonesia itu untuk menggarap peluang baru yang lebih selaras dengan kebutuhan bisnis dan tren pasar saat ini.

POSCO International merupakan perusahaan global bagian dari POSCO Group yang bergerak di bidang perdagangan, energi, baja, dan agribisnis. Di Indonesia, POSCO Group telah terlibat di sektor baja (melalui PT Krakatau POSCO) dan energi (melalui kerja sama dengan Pertamina Hulu Energi).

Jejak POSCO International di industri sawit Indonesia sudah dimulai sejak 2011 di Papua Selatan melalui PT Bio Inti Agrindo. Saat ini, POSCO juga mengoperasikan pabrik penyulingan minyak sawit di Balikpapan, Kalimantan Timur.

Halaman : 1 2 3 4 5 6
Advertisement
Advertisement