sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Harga Emas Naik 1 Persen dalam Sepekan di Tengah Isu Tarif AS

Market news editor TIM RISET IDX CHANNEL
09/08/2025 10:20 WIB
Muncul laporan bahwa Gedung Putih berencana mengeluarkan perintah eksekutif untuk memperjelas sikap Amerika Serikat (AS) terkait tarif emas batangan.
Harga Emas Naik 1 Persen dalam Sepekan di Tengah Isu Tarif AS. (Foto: Freepik)
Harga Emas Naik 1 Persen dalam Sepekan di Tengah Isu Tarif AS. (Foto: Freepik)

UBS mencatat bahwa jika tarif diberlakukan, selisih harga antara kontrak berjangka Comex dan kontrak London diperkirakan melebar, membuka peluang arbitrase dari pusat pemurnian emas alternatif.

Analis secara umum menilai masih menunggu kejelasan lebih lanjut, seraya menekankan bahwa tarif AS atas pengiriman emas bisa berdampak besar pada Swiss, mengingat posisinya sebagai pusat utama pemurnian dan transit emas dunia.

Barang asal Swiss saat ini dikenakan tarif impor AS sebesar 39 persen, dan pemerintah Swiss masih melanjutkan pembicaraan dengan Washington untuk menurunkan bea tersebut. (Aldo Fernando)

Halaman : 1 2 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement