Sementara itu, stok minyak mentah dan bahan bakar AS meningkat pekan lalu, menurut sumber pasar yang mengutip data American Petroleum Institute pada Selasa.
Stok minyak mentah naik 4,45 juta barel pada pekan yang berakhir 14 November. Persediaan bensin bertambah 1,55 juta barel, sementara persediaan distilat naik 577.000 barel dari minggu sebelumnya, kata sumber tersebut. (Aldo Fernando)