sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

IHSG Masih Berpotensi Naik, Cek Katalis dan Saham Rekomendasinya

Market news editor Dinar Fitra Maghiszha
26/09/2024 17:15 WIB
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dinilai berpotensi melanjutkan kenaikan ke 7.800 pada Jumat besok (27/9/2024).
IHSG Masih Berpotensi Naik, Cek Katalis dan Saham Rekomendasinya (Foto: MNC Media)
IHSG Masih Berpotensi Naik, Cek Katalis dan Saham Rekomendasinya (Foto: MNC Media)

Angka ini, ujar Phintraco, dapat menjadi petunjuk terhadap langkah Federal Reserve dalam menentukan kebijakan pemangkasan suku bunga lebih lanjut.

“Pasar memperkirakan PCE Index turun menjadi 2,3 persen YoY pada Agustus 2024,” tutur dia.

Sementara dari sisi regional di kawasan Asia, investor tengah mengamati tingkat inflasi (CPI) Jepang. Bagi Phintraco, data ini dapat memengaruhhi pandangan pasar terhadap prospek pertumbuhan ekonomi Jepang di kuartal tiga.

Sejumlah top picks saham Jumat besok meliputi PT Astra International Tbk (ASII), PT Pakuwon Jati Tbk (PWON), PT XL Axiata Tbk (EXCL), PT Bank BTN Tbk (BBTP), dan PT Saratoga Investama Sedaya Tbk (SRTG).

Sebelumnya, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,05 persen di 7.744,51 pada Kamis (26/9/2024).

Halaman : 1 2 3
Advertisement
Advertisement