sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Nomor Efin Itu Apa? Intip Cara Mendapatkan dan Melihatnya

Milenomic editor Mohammad Yan Yusuf
12/09/2024 17:48 WIB
Nomor EFIN itu apa? Bagaimana cara mendapatkan dan melihatnya. 
Nomor Efin Itu Apa? Intip Cara Mendapatkan dan Melihatnya. (FOTO: MNC MEDIA)
Nomor Efin Itu Apa? Intip Cara Mendapatkan dan Melihatnya. (FOTO: MNC MEDIA)

IDXChannel - Nomor EFIN itu apa? Bagaimana cara mendapatkan dan melihatnya. 

Nomor ini merupakan nomor penting dalam setiap wajib pajak. Nomor bisa membantu kita sebagai dukungan identifikasi untuk memiliki wajib pajak. 

Lantas nomor EFIN itu apa? Simak penjelasan cara mendapatkan dan melihatnya yang dihimpun IDX Channel dari berbagai sumber tepercaya.

Nomor EFIN Itu Apa

Nomor Identifikasi Elektronik Pengisian Pajak atau Electronic Filing Identification Number (EFIN) merupakan angka penting yang wajib dimiliki oleh setiap pemilik Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) Pribadi. EFIN berfungsi sebagai alat otentikasi dalam melaksanakan kewajiban perpajakan, sehingga sangat rahasia. 

Cara Mendapatkan EFIN

EFIN adalah nomor identifikasi unik yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) dan terdiri dari 10 digit. Untuk mendapatkan EFIN, berikut langkah-langkah yang perlu dilakukan:

Halaman : 1 2
Advertisement
Advertisement