IDXChannel - Soal psikotes kerja dan jawabannya dapat menambah referensi belajar Anda. Jika Anda ingin mencoba tes psikologi online, ada baiknya Anda menyiapkan laptop dengan baterai penuh dan jaringan internet yang stabil.
Beberapa tes psikologi atau psikotes gratis di internet membutuhkan performa gadget yang memadai. Soal psikotes logika penalaran misalnya menjadi jenis soal yang dirancang untuk mengukur kemampuan seseorang dalam berpikir logis, analitis, dan sistematis.
Dilansir dari berbagai sumber pada Kamis (24/10/2024), IDX Channel telah merangkum soal psikotes kerja dan jawabannya, sebagai berikut.
Contoh Soal Psikotes Kerja dan Jawabannya
1. Burung : Sarang = Manusia : ?
a. Rumah
b. Pohon
c. Tanah
d. Langit
Jawaban: a. Rumah
2. Dokter : Stetoskop = Koki : ?
a. Panci
b. Pisau
c. Kompor
d. Garpu
Jawaban: b. Pisau