sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Resmikan Pusat Pelatihan Atletik Pangalengan, Luhut: Terbaik di Asia Tenggara 

Economics editor Iqbal Dwi Purnama
10/10/2024 17:47 WIB
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marinves) Luhut Binsar Pandjaitan meresmikan Pusat Pelatihan Atletik Pangalengan, Jawa Barat.
Resmikan Pusat Pelatihan Atletik Pangalengan, Luhut: Terbaik di Asia Tenggara. Foto: MNC Media.
Resmikan Pusat Pelatihan Atletik Pangalengan, Luhut: Terbaik di Asia Tenggara. Foto: MNC Media.

Senada, Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora) Dito Ariotedjo mengungkapkan bahwa peresmian ini menjadi wujud nyata untuk menciptakan atlet-atlet unggul, tidak hanya untuk bersinar di panggung nasional, tapi juga mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional.

"Kami yakin, pusat pelatihan ini akan melahirkan generasi atlet berprestasi yang siap mengharumkan nama Indonesia di dunia. Pusat pelatihan ini bukan hanya sebuah fasilitas, tetapi sebuah harapan besar bagi kita semua," kata Dito.

(NIA DEVIYANA)

Halaman : 1 2 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement