Aksi korporasi ini masih akan berlanjut. Pasalnya perseroan belum mengalihkan semua saham treasuri, sejak buyback rampung pada 4 Agustus 2023.
Hingga 30 Juni 2024, perusahaan masih mempunyai total saham treasuri yang belum dialihkan sebanyak 215,56 juta lembar. Jumlah ini setara 16,7 persen dari seluruh saham hasil buyback sebanyak 1,28 miliar.
(DES)