Hal ini juga disambut baik oleh Mbak Yus, “Investasi sangat penting untuk bekal persiapan masa depan dan pensiun nanti, harapan saya para perempuan di Indonesia semakin banyak yang tahu tentang dunia pasar modal dan investasi, karena perempuan mempunyai pengaruh besar dalam mengatur keuangan keluarga. Saya turut senang dapat berkolaborasi dengan MNC Asset sebagai salah satu perusahaan manajer investasi di Indonesia,” ujar Mbak Yus.
Mau tahu bagaimana ulasannya ? simak pembahasan lengkapnya malam ini pukul 19.00 WIB – 20.00 WIB pada akun @mncasset dan @perempuanpahamsaham Don’t missed it !
(RRD)