Saham BBCA pada pagi tadi menguat ke 8.775 dari penutupan perdagangan kemarin (16/5) di level 8.700. Kemudian sempat menembus level tertinggi di 8.850. Sesi II perdagangan, IHSG ditutup menanjak 0,86 persen ke 8.775.
Saham BBCA menjadi salah satu saham yang paling aktif diperdagangkan hari ini berdasarkan nilai transaksi. Tercatat sebesar Rp616,3 miliar dengan volume perdagangan 70 juta saham dan frekuensi 12.541 kali.
(FAY)