Selain itu, kemampuan ini juga menjaga hubungan baik dengan keluarga dan teman, karena memungkinkan kita berkomunikasi dan memahami perasaan serta ide-ide mereka.
Keterampilan interpersonal mencakup berbagai taktik dan diplomasi yang digunakan saat berinteraksi dengan orang lain. Kemampuan ini membuat kita bisa bersikap toleran, empati, dan menghargai orang lain.
Bahkan, cara kita menerima dan memberikan kritik dipengaruhi oleh keterampilan interpersonal.

Apa Itu Interpersonal Skill? Yuk Intip Pengertian dan Pentingnya. (FOTO: MNC MEDIA)
Contoh Interpersonal Skill
1. Menyimak
Mendengarkan secara aktif adalah keterampilan yang penting meski sering diremehkan. Tahu kapan harus diam dan mendengarkan adalah dasar dari komunikasi interpersonal yang baik.