sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Apakah Pinjol Memengaruhi Pinjaman Bank? Waspadai Risiko Susah Ajukan Kredit Baru

Milenomic editor Kurnia Nadya
16/08/2024 16:36 WIB
Debitur pinjaman online yang menunggak angsuran berpotensi memperburuk skor kredit yang tercatat di SLIK OJK.
Apakah Pinjol Memengaruhi Pinjaman Bank? Waspadai Risiko Susah Ajukan Kredit Baru. (Foto: Freepik)
Apakah Pinjol Memengaruhi Pinjaman Bank? Waspadai Risiko Susah Ajukan Kredit Baru. (Foto: Freepik)

Berikut ini adalah kategori skor kredit yang patut diketahui: 

  • Kolektibilitas 1 (lancar): skor memuaskan, nasabah mampu membayar kewajiban tepat waktu
  • Kolektibilitas 2 (Dalam Perhatian Khusus/DPK): terdapat tunggakan angsuran selama 1-2 bulan akibat keterlambatan pembayaran 
  • Kolektibilitas 3 (tidak lancar): terdapat tunggakan selama 3-4 bulan, pendekatan yang dilakukan kepada nasabah untuk pelunasan tidak berhasil
  • Kolektibilitas 4 (diragukan): kredit tidak lancar yang sudah jatuh tempo namun tidak juga dilunasi dalam kurun 5-6 bulan 
  • Kolektibilitas 5 (macet): tunggakan lebih dari enam bulan, sudah diusahakan untuk diaktifkan kembali namun tidak membuahkan hasil

Untuk menghindari keterlambatan pembayaran pinjaman online dan kredit perbankan, lakukan perencanaan pembayaran beberapa hari sebelum gaji masuk dan disiplin dalam mengatur keuangan. 

Itulah penjelasan singkat untuk menjawab pertanyaan apakah pinjol memengaruhi pinjaman bank. 

(Nadya Kurnia)

Halaman : 1 2 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement