CFIUS bertugas memantau investasi asing di Amerika Serikat. Lembaga tersebut dapat melarang investasi asing yang dianggap menimbulkan risiko keamanan nasional.
Menurut riset Rhodium Group, investasi China di AS turun dari USD46 miliar pada 2016 menjadi kurang dari USD5 miliar di 2022. (Wahyu Dwi Anggoro)